Luas Panen Jagung Pipilan Di Provinsi Sumatera Utara Tahun 2024 Diperkirakan 210,59 ribu Ha


8




Luas panen jagung pipilan pada 2024 mencapai 210,59 ribu hektare, mengalami penurunan sebesar 0,52 ribu hektare atau 0,25 persen dibandingkan luas panen pada 2023 yang sebesar 211,11 ribu hektare.


Produksi jagung pipilan kering dengan kadar air 14 persen pada 2024 sebanyak 1,37 juta ton, mengalami kenaikan sebanyak 30,61 ribu ton atau 2,28 persen dibandingkan pada 2023 yang sebanyak 1,34 juta ton.


Potensi luas panen jagung pipilan kering periode Januari–April 2025 diperkirakan mencapai 58,82 ribu hektare, dengan potensi produksi jagung pipilan kering dengan kadar air 14 persen sebanyak 0,38 juta ton, sumber rilis berita bps sumut yang disampaikan Asim Saputra, 03/03/25 di kantornya.
(E_01)
 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar